Assalamu'alaikum Warahmatullahi wa barakatuh.... Sugeng rawuh wonten ing Blog PORTAL GPAI ( Coretan Kecil GPAI Jalur Selatan )...Kula hangaturaken maturnuwun sampun kersa pinarak... Mugi-mugi migunani tumrapipun Panjenengan sedaya....Jazakumullahu khairan...

Jumat, 29 November 2019

Latihan Soal Penilaian Akhir Semester


Mengerjakan latihan-latihan soal untuk peserta didik sebelum mengerjakan soal yang sesungguhnya merupakan salah satu cara guna mempersiapkan diri peserta didik tersebut agar nantinya lebih siap dan lebih punya kepercayaan diri yang lebih pada saat Penilaian Akhir Semester.

Mari persiapkan peserta didik bapak/ibu maupun putra putri bapak ibu sendiri dengan mendownload latihan soal Penilaian Akhir Semester untuk mata pelajaran PAI.

Berikut ini cara mendownload latihan-latihan soal PAS PAI SD

SOAL PAS PAI KELAS 5 SEMESTER I K13

SOAL PAS PAI KELAS 5 SEMESTER I K13, yang menghendaki contoh soal penilaian akhir semester ganjil mata pelajaran Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti kurikulum 2013 sebagai referensi belajar putra-putrinya bisa unduh melalui tautan yang ada di bawah ini.
Semoga bermanfaat.

Rabu, 27 November 2019

SOAL PAS PAI KELAS 3 SEMESTER I K13

SOAL PAS PAI KELAS 3 SEMESTER I K13, yang menghendaki contoh soal penilaian akhir semester ganjil mata pelajaran Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti kurikulum 2013 sebagai referensi belajar putra-putrinya bisa unduh melalui tautan yang ada di bawah ini.
Semoga bermanfaat.

Selasa, 26 November 2019

Analisis PAS PAI 2019


“Saya tidak akan membuat janji-janji kosong kepada Anda. Perubahan adalah hal sulit dan penuh ketidaknyamanan. Satu hal yang pasti, saya akan berjuang untuk kemerdekaan belajar di Indonesia.
Namun perubahan tidak dapat dimulai dari atas. Semuanya berawal dan berakhir dari guru. Jangan menunggu aba-aba, jangan menunggu perintah. Ambilah langkah pertama.”
Itu adalah beberapa pernyataan yang merupakan pidato Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nadiem Makarim pada Peringatan Hari Guru Nasional 25 November 2019.

SOAL PAS PAI KELAS II SEMESTER I K13

SOAL PAS PAI KELAS II SEMESTER I K13, yang menghendaki contoh soal penilaian akhir semester ganjil mata pelajaran Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti kurikulum 2013 sebagai referensi belajar putra-putrinya bisa unduh melalui tautan yang ada di bawah ini.
Semoga bermanfaat.

Senin, 04 November 2019

Kumpulan Latihan Soal USBN SD

Pada tahun pelajaran 2019/2020 diadakan ujian sekolah berstandar nasional (USBN) bagi peserta didik kelas 6 SD/MI. USBN menguji tiga mata pelajaran, yakni Bahasa Indonesia, Matematika, dan Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) yang diwacanakan menggunakan CBT. Khusus mata pelajaran Pendidikan Agama Islam masih dalam masa penggodokan akankah menggunakan CBT atau masih sama dengan tahun lalu. 

Followers