Assalamu'alaikum Warahmatullahi wa barakatuh.... Sugeng rawuh wonten ing Blog PORTAL GPAI ( Coretan Kecil GPAI Jalur Selatan )...Kula hangaturaken maturnuwun sampun kersa pinarak... Mugi-mugi migunani tumrapipun Panjenengan sedaya....Jazakumullahu khairan...

Jumat, 24 Juli 2020

Materi Ajar Kasih Sayang Allah SWT

Materi Pembelajaran Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Kelas 1 Pelajaran 1 sub tema 2 Kasih Sayang Allah SWT

Tujuan pembelajaran :
Peserta didik mampu Melafalkan ar-Rahman dan ar-Rahim; Mengartikan ar-Rahman dan ar-Rahim; Menyebutkan kasih sayang Allah Swt.

Materi Pelajaran 
Allah memiliki 99 nama-nama yang indah.
Nama-nama Allah yang indah tersebut dikenal dengan nama Asmaul Husna
Di antara Asmaul husnanya Allah adalah Ar Rahman dan Ar Rahim

Senin, 20 Juli 2020

Materi PAI Kelas 3 Pelajaran 2 Senangnya Belajar Surat An Nasr


Tujuan Pembelajaran : 
Siswa dapat :
1.Membaca al-Qur’an Surat an-Nasr sesuai tajwid al-Qur’an yang benar.
2.Menunjukkan hafalan al-Qur’an Surat an-Nasr sesuai dengan makhraj dan tajwid yang benar.
3.Menulis al-Qur’an Surat an-Nasr  dengan benar
4.Menyebutkan arti Surat an-Nasr dengan benar.
5.Menjelaskan pokok-pokok isi Surat an-Nasr dengan benar.

Peta Konsep

Minggu, 19 Juli 2020

Form PG 5 Daftar Nilai PAI Semester Ganjil

Assalamu'alaikum Sahabat Portal GPAI
Penilaian merupakan komponen yang sangat penting dalam sistem pengajaran, sedangkan sistem pengajaran itu sendiri merupakan implementasi kurikulum, sebagai upaya untuk menciptakan belajar di kelas. Fungsi utama evaluasi dalam kelas adalah untuk menentukan keberhasilan pengajaran. Hasil-hasil dicapai langsung bertalian dengan penguasaan tujuan-tujuan yang menjadi target.

Materi PAI Kelas 1 Tema Kasih Sayang

Tujuan Pembelajaran :
Setelah Pembelajaran peserta didik mampu : 
1. menceritakan kisah singkat Nabi Muhammad saw,  menyebutkan kasih sayang Nabi Muhammad saw dan menunjukkan sikap kasih sayang Nabi Muhammad saw.
2. Peserta didik mampu Melafalkan ar-Rahman dan ar-Rahim;Mengartikan ar-Rahman dan ar-Rahim; Menyebutkan kasih sayang Allah Swt.

Materi Pelajaran 
A. Kasih Sayang Nabi Muhammad SAW
Nabi Muhammad SAW adalah Rasul yang terakhir. Beliau lahir di kota Mekah. Ayahnya bernama Abdullah dan ibunya bernama Aminah.

Sabtu, 18 Juli 2020

RPP BDR PAI Kelas 3


Assalamu’alaikum Sahabat Portal GPAI
Tak terasa setelah masa belajar di rumah dan libur panjang, kita akan bersiap menghadapi the new normal. Tahapan new normal untuk dunia pendidikan diperkirakan bersamaan dengan awal masuk siswa atau tahun ajaran baru 2020/2021. 
Dengan belum menentunya proses belajar mengajar yang akan dihadapi guru dan siswa bukan berarti kita bersantai dan menungu saja. Ada baiknya kita mulai bersiap untuk mempersiapkan segala sesuatu yang akan di butuhkan saat proses belajar mengajar. Tak terkecuali administrasi yang di butuhkan guru dimana untuk administrasi mengalami perubahan atau revisi. Revisi terbaru itu berupa RPP Format 1 Lembar atau RPP Satu Halaman.

RPP BDR PAI Kelas 2


Assalamu’alaikum Sahabat Portal GPAI
Tak terasa setelah masa belajar di rumah dan libur panjang, kita akan bersiap menghadapi the new normal. Tahapan new normal untuk dunia pendidikan diperkirakan bersamaan dengan awal masuk siswa atau tahun ajaran baru 2020/2021.
 Dengan belum menentunya proses belajar mengajar yang akan dihadapi guru dan siswa bukan berarti kita bersantai dan menungu saja. Ada baiknya kita mulai bersiap untuk mempersiapkan segala sesuatu yang akan di butuhkan saat proses belajar mengajar. Tak terkecuali administrasi yang di butuhkan guru dimana untuk administrasi mengalami perubahan atau revisi. Revisi terbaru itu berupa RPP Format 1 Lembar atau RPP Satu Halaman.

Jumat, 17 Juli 2020

RPP BDR PAI Kelas 1

Assalamu’alaikum Sahabat Portal GPAI

Tak terasa setelah masa belajar di rumah dan libur panjang, kita akan bersiap menghadapi the new normal. Tahapan new normal untuk dunia pendidikan diperkirakan bersamaan dengan awal masuk siswa atau tahun ajaran baru 2020/2021.
Dengan belum menentunya proses belajar mengajar yang akan dihadapi guru dan siswa bukan berarti kita bersantai dan menungu saja. Ada baiknya kita mulai bersiap untuk mempersiapkan segala sesuatu yang akan di butuhkan saat proses belajar mengajar. Tak terkecuali administrasi yang di butuhkan guru dimana untuk administrasi mengalami perubahan atau revisi. Revisi terbaru itu berupa RPP Format 1 Lembar atau RPP Satu Halaman.

Materi PAI Kelas 5 Tema 1 Ayo Belajar Al Qur'an Surat At Tiin


Tujuan Pembelajaran :  
Peserta didik mampu membaca Q.S.at- Tiin dengan tartil, mengetahui makna Q.S.at- Tiin dengan benar, mencontohkan perilaku saling mengingatkan dalam hal kebajikan sebagai implementasi dari pemahaman Q.S.at- Tiin, memiliki sikap saling mengingatkan dalam kebajikan sebagai implementasi dari pemahaman Q.S.at- Tiin.

A. Membaca Surat at-Tin
Surat At Tiin ( سورة التين ) adalah surah ke-95 dalam Al-Quran. Surah ini terdiri dari 8 ayat, termasuk golongan surat-surat Makkiyah, diturunkan sesudah surat Al Buruuj. Nama At Tiin diambil dari kata At Tiin yang terdapat pada ayat pertama surat ini yang artinya buah Tin.

Materi PAI BP Kelas 6 Tema 1 Indahnya Saling Menghormati

A. Membaca Surat Al Kafirun
Tujuan Pembelajaran : Peserta didik mampu
  1. Terbiasa membaca Al-Qur’an dengan tartil.
  2. Menunjukkan perilaku toleran, simpati, waspada, berbaik sangka dan hidup rukun sebagai implementasi dari pemahaman Q.S. Al Kaafiruun.
  3. Memahami makna Q.S. Al Kaafiruun..dengan benar.
  4. Membaca Q.S. Al Kaafiruun.dengan jelas dan benar.


Sekilas Pengenalan Surat Al Kafirun
Surat al-Kafirun adalah surat ke-109. Jumlah ayat surat al-Kafirµn 6 (enam) ayat. Surat al-Kafirun mengisyaratkan tentang pupusnya harapan orang-orang kafir Qurays Mekah zaman itu tehadap dakwah Nabi Muhammad saw. Nabi Muhammad saw. tidak mau mengikuti tata cara beribadah orang-orang kafir Quraisy. Mereka dipersilakan beribadah menurut ajaran agamanya sendiri. Surat al-Kafirun tergolong surat Makkiyah karena diturunkan di Kota Mekah sesudah surat alMa’un. Dinamai ”al-Kafirun” (orang-orangkafr) diambil dari perkataan ”al-Kafirun” yang terdapat pada ayat pertama surat ini.

Materi PAI BP Kelas 4 Tema 1 Surat Al Falaq


Tujuan Pembelajaran
Peserta didik mampu:
a.  Memahami Q.S. al-Falaq dengan baik dan benar.
b.  Membaca Q.S. al-Falaq dengan tartil.
c.  Menulis kalimat-kalimat dalam al-Falaq.
d.  Menunjukkan hafalan Q.S. al-Falaq.

Materi Pembelajaran
Apa kandungan dan arti dari surah al-Falaq? Apa manfaat membaca Q.S al-Falaq? Jika ingin mengetahuinya, ikutilah ceritanya!

Kamis, 16 Juli 2020

Materi PAI BP Kelas 3 Tema 1 Nabi Muhammad SAW Panutanku

TUJUAN PEMBELAJARAN

Menyebutkan sikap percaya diri Nabi Muhammad saw. dengan benar.
Menjelaskan sikap percaya diri Nabi Muhammad saw. dengan benar.
Menyebutkan pesan hadis yang terkait dengan sikap percaya diri dengan benar.
Mengidentifikasi pesan hadis yang terkait dengan sikap percaya diri dengan benar.
Menceritakan sikap percaya diri dari kisah Nabi Muhammad saw. dengan benar.
Menceritakan kisah singkat Nabi Muhammad saw. dengan benar.
Menunjukkan sikap percaya diri dengan benar

MATERI PAI KELAS 2 TEMA 1 NABI MUHAMMAD SAW TELADANKU

Kompetensi Dasar 
1.15 Meyakini kebenaran kisah Nabi Muhammad saw.
2.15 Menunjukkan sikap jujur dan kasih sayang sebagai implementasi pemahaman kisah keteladanan Nabi Muhammad saw.
3.15 Memahami kisah keteladanan Nabi Muhammad saw.
4.15 Menceritakan kisah keteladanan Nabi Muhammad saw.

Selasa, 14 Juli 2020

Modul BDR Kelas 2 Pelajaran 1 Nabi Muhammad SAW Teladanku


Assalamu'alaikum Sahabat Portal GPAI
Suasana New Normal pasca Pandemi covid 19 belum merubah situasi proses pembelajaran. Kegiatan pembelajaran belum dilakukan secara tatap muka melainkan tetap dilaksanakan BDR ( Belajar Dari Rumah ). Dalam situasi seperti ini, guru dituntut mempersiapkan diri baik segi perencanaan, pelaksanaan maupun evaluasi kegiatan BDR tersebut.
Beragam aplikasi online beredar dan dapat digunakan dalam kegiatan belajar mengajar di era new normal dengan BDR secara online. Selain itu persiapan bagi peserta didik yang kurang mampu dan tidak memiliki sarana prasarana guna kegiatan pembelajaran secara online juga harus diperhitungkan secara cermat.
Salah satu contoh yang bisa dijadikan referensi adalah pembuatan modul BDR sebagai sarana pembelajaran secara luring  atau luar jaringan.
Berikut ini admin coba berbagi contoh modul pembelajaran sederhana yang mengadopsi kombinasi proses pembelajaran baik secara luring maupun daring.

Modul BDR Kelas 1 Pelajaran 1 Kasih Sayang

Assalamu'alaikum Sahabat Portal GPAI
Suasana New Normal pasca Pandemi covid 19 belum merubah situasi proses pembelajaran. Kegiatan pembelajaran belum dilakukan secara tatap muka melainkan tetap dilaksanakan BDR ( Belajar Dari Rumah ).
Dalam situasi seperti ini, guru dituntut mempersiapkan diri baik segi perencanaan, pelaksanaan maupun evaluasi kegiatan BDR tersebut.
Beragam aplikasi online beredar dan dapat digunakan dalam kegiatan belajar mengajar di era new normal dengan BDR secara online. Selain itu persiapan bagi peserta didik yang kurang mampu dan tidak memiliki sarana prasarana guna kegiatan pembelajaran secara online juga harus diperhitungkan secara cermat.
Salah satu contoh yang bisa dijadikan referensi adalah pembuatan modul BDR sebagai sarana pembelajaran secara luring  atau luar jaringan. 
Berikut ini admin coba berbagi contoh modul pembelajaran sederhana yang mengadopsi kombinasi proses pembelajaran baik secara luring maupun daring. 


Besar harapannya, hadirnya modul ini bisa menjadikan referensi bagi bapak ibu guru Pendidikan Agama Islam di manapun berada di dalam mempersiapkan diri di era new normal ini. Selain itu juga bisa dipergunakan bagi orang tua untuk mendampingi putra putrinya belajar dari rumah.
Semoga bermanfaat

Senin, 13 Juli 2020

RPP BDR PAI Kelas 6 Versi Pandemi


Assalamu’alaikum Sahabat Portal GPAI
Tak terasa setelah masa belajar di rumah dan libur panjang, kita akan bersiap menghadapi the new normal. Tahapan new normal untuk dunia pendidikan diperkirakan bersamaan dengan awal masuk siswa atau tahun ajaran baru 2020/2021.
Dengan belum menentunya proses belajar mengajar yang akan dihadapi guru dan siswa bukan berarti kita bersantai dan menunggu saja. Ada baiknya kita mulai bersiap untuk mempersiapkan segala sesuatu yang akan di butuhkan saat proses belajar mengajar. Tak terkecuali administrasi yang di butuhkan guru dimana untuk administrasi mengalami perubahan atau revisi. Revisi terbaru itu berupa RPP Format 1 Lembar atau RPP Satu Halaman.

Minggu, 12 Juli 2020

RPP BDR PAI Kelas 5 Versi Pandemi


Assalamu’alaikum Sahabat Portal GPAI
Tak terasa setelah masa belajar di rumah dan libur panjang, kita akan bersiap menghadapi the new normal. Tahapan new normal untuk dunia pendidikan diperkirakan bersamaan dengan awal masuk siswa atau tahun ajaran baru 2020/2021.
Dengan belum menentunya proses belajar mengajar yang akan dihadapi guru dan siswa bukan berarti kita bersantai dan menunggu saja. Ada baiknya kita mulai bersiap untuk mempersiapkan segala sesuatu yang akan di butuhkan saat proses belajar mengajar. Tak terkecuali administrasi yang di butuhkan guru dimana untuk administrasi mengalami perubahan atau revisi. Revisi terbaru itu berupa RPP Format 1 Lembar atau RPP Satu Halaman.

Sabtu, 11 Juli 2020

Materi BDR PAI Kelas 5 Membaca Surat At Tiin


Assalamu'alaikum Sahabat Portal GPAI
Beberapa hari lagi kita akan memasuki tahun pelajaran baru. tentunya kita tahu dibeberapa wilayah masih diterapkan Belajar Di Rumah ( BDR ). Sudah siapkah materi-materi untuk pendampingan putra-putri kita?
Berikut ini admin bagikan contoh materi BDR PAI Kelas 5 sub bab 1 Membaca Surat At Tiin dengan menggunakan sway.
Apa itu sway?

Rabu, 08 Juli 2020

Aplikasi Penilaian PAI BP Semester Ganjil


Assalamu'alaikum Sahabat Portal GPAI
Aplikasi penilaian K13 mata pelajaran Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Semester ganjil dibuat dalam rangka membantu bapak ibu Guru Pendidikan Agama Islam di dalam mengolah hasil evaluasi di keempat kompetensi yang ada yaitu sikap spiritual, sikap sosial, pengetahuan dan ketrampilan.

Senin, 06 Juli 2020

Aplikasi Penilaian PAI BP Kelas 6 Semester Ganjil


Assalamu’alaikum Sahabat Portal GPAI
Aplikasi penilaian K13 mata pelajaran Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Kelas 6 Semester ganjil dibuat dalam rangka membantu bapak ibu Guru Pendidikan Agama Islam di dalam mengolah hasil evaluasi di keempat kompetensi yang ada yaitu sikap spiritual, sikap sosial, pengetahuan dan ketrampilan.

Minggu, 05 Juli 2020

Aplikasi Penilaian PAI BP Kelas 5 Semester Ganjil


Assalamu’alaikum Sahabat Portal GPAI
Aplikasi penilaian K13 mata pelajaran Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Kelas 5 Semester ganjil dibuat dalam rangka membantu bapak ibu Guru Pendidikan Agama Islam di dalam mengolah hasil evaluasi di keempat kompetensi yang ada yaitu sikap spiritual, sikap sosial, pengetahuan dan ketrampilan.

Aplikasi Penilaian PAI BP Kelas 4 Semester Ganjil


Assalamu’alaikum Sahabat Portal GPAI
Aplikasi penilaian K13 mata pelajaran Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Kelas 4 Semester ganjil dibuat dalam rangka membantu bapak ibu Guru Pendidikan Agama Islam di dalam mengolah hasil evaluasi di keempat kompetensi yang ada yaitu sikap spiritual, sikap sosial, pengetahuan dan ketrampilan.

Aplikasi Penilaian PAI BP Kelas 3 Semester Ganjil


Assalamu’alaikum Sahabat Portal GPAI
Aplikasi penilaian K13 mata pelajaran Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Kelas 3 Semester ganjil dibuat dalam rangka membantu bapak ibu Guru Pendidikan Agama Islam di dalam mengolah hasil evaluasi di keempat kompetensi yang ada yaitu sikap spiritual, sikap sosial, pengetahuan dan ketrampilan.
Tidak dipungkiri ada beberapa dari isi aplikasi ini mengadopsi dari aplikas-aplikasi penilaian yang sudah ada. akan tetapi juga tidak sedikit yang merupakan hasil kerja sendiri. Semoga keberadaan aplikasi ini bermanfaat dan semakin memudahkan kinerja bapak/ibu Guru Pendidikan Agama Islam sebagaimana tujuan awal dibuatnya aplikasi ini.


Semoga bermanfaat.

Aplikasi Penilaian PAI Semester Ganjil Kelas 2

Assalamu’alaikum Sahabat Portal GPAI
Aplikasi penilaian K13 mata pelajaran Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Kelas 2 Semester ganjil dibuat dalam rangka membantu bapak ibu Guru Pendidikan Agama Islam di dalam mengolah hasil evaluasi di keempat kompetensi yang ada yaitu sikap spiritual, sikap sosial, pengetahuan dan ketrampilan.

Sabtu, 04 Juli 2020

Aplikasi Penilaian PAI BP Kelas 1 Semester Ganjil


Assalamu’alaikum Sahabat Portal GPAI
Aplikasi penilaian K13 mata pelajaran Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Kelas 1 Semester ganjil dibuat dalam rangka membantu bapak ibu Guru Pendidikan Agama Islam di dalam mengolah hasil evaluasi di keempat kompetensi yang ada yaitu sikap spiritual, sikap sosial, pengetahuan dan ketrampilan.

Pemetaan KI KD Semester Ganjil


Assalamu'alaikum Sahabat Portal GPAI,

Dengan tersusunnya pemetaan Kompetensi Dasar pada mata pelajaran Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti jenjang Sekolah Dasar ini akan memudahkan gruru PAI dalam mengajarkan mata pelajaran PAI dan Budi Pekerti, baik dalam perencanaan pembelajaran (penyusunan RPP) maupun saat pembelajaran berlangsung. Selain itu pula akan memudahkan pulan dalam menyusun perencanaan penilaian seperti pembuatan kisi-kisi soal penilaian harian, penilaian tengah semester maupun penilaian akhir semester.

Jumat, 03 Juli 2020

Jadwal Puasa Ayyamul Bidh Bulan Juli 2020


Puasa merupakan ibadah yang memiliki banyak sekali manfaat. Selain puasa wajib di bulan Ramadhan, kita juga dianjurkan untuk melaksanakan puasa-puasa sunnah. Dan salah satu puasa sunnah yang sangat dianjurkan adalah puasa Ayyamul Bidh. Puasa Ayyamul Bidh adalah puasa sunnah yang dilakukan selama 3 hari berturut-turut pada pertengahan bulan Hijriyah, yaitu pada tanggal 13, 14, dan 15 Hijriyah.

Sumber :


Followers