Assalamu'alaikum Warahmatullahi wa barakatuh.... Sugeng rawuh wonten ing Blog PORTAL GPAI ( Coretan Kecil GPAI Jalur Selatan )...Kula hangaturaken maturnuwun sampun kersa pinarak... Mugi-mugi migunani tumrapipun Panjenengan sedaya....Jazakumullahu khairan...

Sabtu, 31 Agustus 2019

Review Ketugasan STT dan TTS VCT Batch 5

Review 1

Review rumah belajar yang pertama saya ambilkan dari fitur rumah belajar pada Direktorat pembinaan keaksaraan kesetaraan kementerian pendidikan dan kebudayaan

judul model silabus paket a setara SD MI mata pelajaran bahasa Indonesia

disusun oleh Direktorat pendidikan keaksaraan dan kesetaraan Kementerian pendidikan dan kebudayaan tahun 2017
pembelajaran pada pendidikan kesetaraan dilaksanakan berbagai strategi sesuai dengan karakteristik peserta didik, oleh karena itu dalam rangka memberikan arah pencapaian kompetensi dari setiap mata pelajaran perlu adanya panduan bagi tutor untuk menjabarkan rencana pembelajaran dalam bentuk silabus. silabus merupakan suatu produk Kembangan berupa penjabaran lebih lanjut dari standar kompetensi dan kemampuan dasar yang ingin dicapai dan pokok-pokok serta uraian materi yang perlu dipelajari peserta didik dalam mencapai standar kompetensi dan kemampuan dasar.

silabus ini adalah rencana pembelajaran pada suatu kelompok mata pelajaran dengan tema tertentu yang mencakup standar kompetensi, kompetensi dasar, materi pembelajaran belajar. pada silabus ini tidak mencantumkan alokasi waktu penilaian dan sumber belajar dengan harapan waktu belajar dan penilaian serta sumber belajar ditentukan oleh tutor bersama peserta didik.

pada model silabus ini juga memuat tentang kerangka pengembangan kurikulum, pembelajaran dan kontekstualisasi pada pendidikan kesetaraan, agar para penyelenggara pendidikan kesetaraan dan para tutor memahami dasar-dasar pengembangan pendidikan kesetaraan.

pada bab 1 pendahuluan, memuat tentang rasional, kompetensi yang diharapkan setelah peserta didik mempelajari bahasa Indonesia di pendidikan dasar dan pendidikan menengah, kompetensi yang diharapkan setelah peserta didik mempelajari bahasa Indonesia di paketA, kerangka pengembangan kurikulum bahasa Indonesia paket A, pembelajaran dan penilaian serta kontekstualisasi pembelajaran sesuai dengan kondisi lingkungan dan peserta didik.

pada bab 2 silabus memuat tentang silabus tingkatan 1 setara kelas I, II, III dan Silabus tingkatan II setara kelas IV, V, dan VI.

kelebihan buku ini sangat bagus dari segi materi dan penyajian. materinya sangat pas untuk para tutor paket A selain itu juga sudah tepat dalam pemilihan kosakatanya sehingga silabus sangat mudah dipahami.

kelemahan buku ini adalah di dalam pemilihan warna pada kolom kurang menarik.
saran dan masukan di dalam memilih warna pada kolom dibuat yang lebih menarik.

Sumber bahan review :  http://bit.ly/RB_BIna_Paket_A
Link Youtube : http://bit.ly/Review_Paket_A


Review 2 Bintang Di Langit


Review rumah belajar saya ambilkan dari fitur rumah belajar pada badan pengembangan bahasa dan perbukuan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan

judul: bintang di langit
penulis: Winda Rahayu bernyanyi yang paling diminati dan disukai anak-anak . Karena dengan menyanyi dapat melatih kecakapan seiring dengan banyaknya kosakata yang didapat dengan bernyanyi.

Buku ini anak-anak akan diajak mengenal Bintang sambil bernyanyi. Selain itu juga anak-anak dikenalkan dengan angka dan penulisannya sambil melakukan kegiatan berhitung sederhana.
Buku ini mempunyai kelebihan sangat bagus dari segi desain dan gambar yang sangat menarik untuk anak-anak usia PAUD.
Kekurangan atau kelemahan buku ini Iya itu orang begitu pengenalan kosakata untuk anak-anak usia PAUD.
Saran dan masukan semoga elektronik ini di masyarakat khususnya para orang tua yang memiliki anak di usia PAUD sehingga orang tua berperan dan melakukan kegiatan bersama.

Sumber bahan review : http://bit.ly/BintangDi_langit
Link Youtube : https://youtu.be/pQqHaWzBdNU

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Followers